Viral Foto Mimbar Khotbah Idul Fitri di Rumah, Kreatifnya Kebangetan!

Foto mimbar khotbah Idul Fitri viral di Twitter.

Sumber foto: Twitter/intandwaml


Salah satunya foto mimbar khotbah Idul Fitri di rumah yang dikirim oleh akun Twitter @intandwaml, Minggu (24/5/2020).

"Giving you minbar idea for eid al fitr prayer at home," tulisnya.

Dalam foto tersebut tampak seorang pria yang sepertinya adalah ayah dari sender foto tengah berkhotbah.

Yang membuat unik adalah mimbarnya dari treadmil yang bagian depannya ditutup semacam hiasan dinding bertema Islami.

Postingan foto mimbar unik dari treadmil ini pun viral dan mendapat 14.5K Retweet dan 29.2K Likes.
Sumber foto: Twitter/intandwaml

Netizen juga berkomentar di postingan tersebut.

"Ternyata bkn babeh we doang yg mimbarnya ngaco," tulis @nauramrdhy.

"Bapak gue begini mah gue ngakak ga udah2," tulis @noviarendra.

"Pesan dari ceramahnya mungkin 'hidup harus sehat. Dinana kalian berada tetap berolahraga' wkkwkw.
Ceramah iya, sixpek iya," tulis @sumpahin.

"Sebelum naik mimbar baca doanya gini
'jangan sampe kepencet, trus nyala yaAllah. Hamba blm siap menahan malu'," tulis @ikirzk.

Tak sedikit juga yang ternyata mengalami hal yang serupa. Mereka pun mengirim foto mimbar Idul Fitri di rumah yang tak kalah kreatif dan unik.

Sumber foto: Twitter/bayufh

Sumber foto: Twitter/nauramrdhy

Sumber foto: Twitter/_09ken


Pasang Iklan Murah di Sini!

Posting Komentar

0 Komentar